Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Contoh Soal UTS Seni Budaya Kelas 3 Semester 1

Contoh Soal UTS Seni Budaya Kelas 3 Semester 1, ini menjadi salah satu hal untuk siswa melatih kemampuan dalam menjawab soal-soal, baik untuk guru sebagai referensinya dalam pembuatan soal-soal, terutama guru yang mengajar mata pelajaran Seni Budaya dalam membuat contoh soal dalam menghadapi ujian.

Contoh Soal UTS Seni Budaya Kelas 3 Semester 1 berserta kunci jawabannya sudah disesuaikan. Dan jika Anda berkenan untuk dapat melihat dan berkunjung ke halaman Media Informasi untuk melihat materi pembelajaran Kejuruan Multimedia SMK.

Kumpulan Soal-Soal Seni Budaya

Dengan beberapa contoh soal pada halaman soal-soal online ini kita bisa belajar memahami soal dengan menyamakan kunci jawaban untuk mengetahui jawabannya maupun guru sebagai bahan referensinya dalam pembuatan soal-soal latihan maupun soal ujian.

Semoga website ini bisa bermanfaat bagi pembaca ataupun bagi Guru yang sedang mencari Bahan Soal Pelajaran Sekolah.

Berikut Contoh Soal UTS Seni Budaya Kelas 3 Semester 1 :

1. Lagu yang termasuk dalam lagu anak-anak adalah ….
a. Syukur
b. Padamu Negeri
c. Lihat Kebunku
d. Satu Nusa Satu Bangsa
 
Jawaban: c
 
2. Pola irama yang dimiliki lagu anak anak adalah ….
a. rumit
c. cepat
b. lambat
d. sederhana
 
Jawaban: d
 
3. Unsur utama dalam sebuah tari adalah ….
a. musik
b. tata rias
c. kostum
d. gerak
 
Jawaban: d
 
4. Menghias suatu permukaan agar lebih indah disebut karya ….
a. melukis
b. dekoratif
c. imajinatif
d. menganyam
 
Jawaban: b
 
5. Lagu Cemara ciptaan dari ….
a. Ibu Kasur
b. Pak Kasur
c. A. T. Mahmud
d. Ibu Sud
 
Jawaban: c
 
6. Yang termasuk karya seni dua dimensi adalah ….
a. patung
b. ukir
c. kain batik
d. vas bunga
 
Jawaban: c
 
7. Gambar dekoratif biasanya digunakan untuk ….
a. hiasan dinding
b. bahan membuat tas
c. dijual
d. menyimpan bunga-bunga
 
Jawaban: a
 
8. Yang tidak termasuk unsur rupa adalah ….
a. bidang
b. cuaca
c. garis
d. bentuk
 
Jawaban: c
 
9. Karya seni dua dimensi berbentuk ….
a. bidang
b. piramida
c. bola
d. kubus
 
Jawaban: a
 
10. Yang termasuk warna campuran adalah ….
a. biru
b. kuning
c. merah
d. hijau

Jawaban: d

11. Cepat lambat lagu disebut ….
a. tempo
b. irama
c. nada
d. intonasi
 
Jawaban: a
 
12. Berikut merupakan tarian dengan gerakan cepat adalah ….
a. gerakan kupu-kupu hinggap
b. gerakan kuda berlari
c. gerakan angin sepoi sepoi
d. gerakan bebek berjalan
 
Jawaban: b
 
13. Berikut merupakan alat potong dalam kerajinan adalah ….
a. lem
b. penggaris
c. gunting
d. jarum
 
Jawaban: c
 
14. Lagu “Bintang Kecil” termasuk kategori lagu ….
a. wajib
b. daerah
c. melayu
d. anak-anak
 
Jawaban: d
 
15. Lagu anak-anak memiliki pola irama yang ….
a. rumit
b. sederhana
c. cepat
d. lambat
 
Jawaban: b
 
16. Tujuan penggunaaan pensil yang runcing dalam menggambar adalah agar hasil gambarnya….
a. tajam
b. bagus
c. buram
d. jelek
 
Jawaban: b
 
17. Motif hias berupa garis-garis atau bidang disebut ….
a. motif tumbuhan
b. motif simetris
c. motif hewan
d. motif geometris
 
Jawaban: d
 
18. Sesuatu yang dibayangkan bisa dituangkan dalam bentuk gambar ….
a. nyata
b. imajinatif
c. kartun
d. dekoratif
 
Jawaban: b
 
19. Bahan alami yang digunakan untuk membuat kolase adalah ….
a. botol bekas
b. karton
c. kertas
d. pelepah pisang
 
Jawaban: d
 
20. Panjang pendeknya bunyi disebut ….
a. nada
b. pola irama
c. birama
d. irama
 
Jawaban: b

Posting Komentar untuk "Contoh Soal UTS Seni Budaya Kelas 3 Semester 1"